Betlehem, Kota Budaya di Palestina

Betlehem, Kota Budaya di Palestina

Betlehem adalah sebuah kota di Tepi Barat Palestina. Nama kota ini memiliki banyak arti. Dalam Bahasa Arab adalah “rumah daging” sedangkan dalam Bahasa Ibrani berarti “rumah roti”. Sementara dalam buku karya Wisnu Sasongko yang berjudul “Jejak Yakjuj...
Yerusalem, Kota Suci Tiga Agama

Yerusalem, Kota Suci Tiga Agama

Nama “Yerusalem” secara beragam etimologi berarti “fondasi (untuk menemukan, meletakkan batu penjuru) dewa Shalem”. Dengan demikian Dewa Shalem adalah dewa pelindung asli kota ini. Dewa ini ada dalam kepercayaan agama Kanaan. Ia adalah dewa...
Jakarta, Ibu Kota Indonesia

Jakarta, Ibu Kota Indonesia

Seperti yang kita tahu, Jakarta memiliki sejarah yang cukup panjang. Berkali-kali berganti ‘pemilik’, kota ini berkali-kali pula mengalami pergantian nama. Kota ini sendiri baru disebut ‘Djakarta’ setelah Jepang merebutnya dari bawah kekuasaan Belanda pada tahun 1942....
Batavia, Jayakarta Baru di Bawah Kompeni

Batavia, Jayakarta Baru di Bawah Kompeni

Setelah Sunda Kelapa direbut oleh Kerajaan Demak, pelabuhan yang menjadi cikal-bakal kota Jakarta ini berganti nama menjadi Jayakarta. Namun sayang, kekuasaan Demak di Jayakarta tidak berlangsung lama. Ini dikarenakan pada akhir abad ke-16, Jayakarta kedatangan...
Jayakarta, Sebuah Kota Kemenangan

Jayakarta, Sebuah Kota Kemenangan

Seperti yang kita ketahui, Sunda Kelapa mulanya dikontrol oleh Kerajaan Sunda. Kerajaan Sunda diapit oleh kerajaan-kerajaan daerah lain sehingga terpaksa beraliansi dengan bangsa Portugis untuk mempertahankan wilayahnya. Namun tindakan pertahanan yang diambil oleh...
Jelajah Jomon, Periode Prasejarah Jepang

Jelajah Jomon, Periode Prasejarah Jepang

Jomon merupakan peradaban prasejarah Jepang dimana masyarakatnya masih bergantung pada kegiatan berburu dan mengumpulkan biji-biji tanaman liar. Meskipun demikian, pada zaman ini para penduduk Jomon telah menciptakan kreasi-kreasi tanah liat yang memukau. Sejumlah...
Lelaki Terasing

Lelaki Terasing

  Seorang lelaki berjalan terburu-buru menyeberangi jembatan di kanal Insulinde Park. Sesekali ia merapikan kerah kemejanya. Ia cium pergelangan tangannya seakan memastikan wewangian ditubuhnya masih ada. Di tangan kanannya ia membawa setangkai mawar merah yang...
error: Content is protected !!